Home
/
Indonesian
/
ITB Terjemahan Baru
/
Web
/
Yehezkiel
Yehezkiel 38.11
11.
Engkau berkata: Aku akan bangkit bergerak menyerang tanah yang kota-kotanya tanpa tembok dan akan mendatangi orang-orang yang hidup tenang-tenang dan diam dengan aman tenteram; mereka semuanya diam tanpa tembok atau palang atau pintu gerbang.