Home
/
Indonesian
/
ITB Terjemahan Baru
/
Web
/
Ezra
Ezra 7.21
21.
Kemudian aku, raja Artahsasta, telah mengeluarkan perintah kepada semua bendahara di daerah seberang sungai Efrat, begini: segala yang diminta dari padamu oleh imam Ezra, ahli Taurat Allah semesta langit, haruslah dilaksanakan dengan seksama,