Home / Indonesian / ITB Terjemahan Baru / Web / Kejadian

 

Kejadian 49.33

  
33. Setelah Yakub selesai berpesan kepada anak-anaknya, ditariknyalah kakinya ke atas tempat berbaring dan meninggallah ia, maka ia dikumpulkan kepada kaum leluhurnya.