Home
/
Indonesian
/
ITB Terjemahan Baru
/
Web
/
Yesaya
Yesaya 58.11
11.
TUHAN akan menuntun engkau senantiasa dan akan memuaskan hatimu di tanah yang kering, dan akan membaharui kekuatanmu; engkau akan seperti taman yang diairi dengan baik dan seperti mata air yang tidak pernah mengecewakan.