Home / Indonesian / ITB Terjemahan Baru / Web / Yeremia

 

Yeremia 30.16

  
16. Tetapi semua orang yang menelan engkau akan tertelan, dan semua lawanmu akan masuk ke dalam tawanan; orang-orang yang merampok engkau akan menjadi rampokan, dan semua orang yang menjarah engkau akan Kubuat menjadi jarahan.