Home / Indonesian / ITB Terjemahan Baru / Web / Matius

 

Matius 6.7

  
7. Lagipula dalam doamu itu janganlah kamu bertele-tele seperti kebiasaan orang yang tidak mengenal Allah. Mereka menyangka bahwa karena banyaknya kata-kata doanya akan dikabulkan.