Bible Study: FrontPage


64 LANGUAGES
218 VERSIONS

599.090 VIEWS
586.723 READERS
102 EMAILS

MOST READ CHAPTERS
LAST DAYS


Romanian
Romanian

Biblia Cornilescu
Hebrews 12
Readers: 83
Views: 135
Days ago: 3

Romanian
Romanian

Biblia Cornilescu
Esther 1
Readers: 28
Views: 31
Days ago: 2

Romanian
Romanian

Biblia Cornilescu
Hebrews 13
Readers: 26
Views: 26
Days ago: 3

Romanian
Romanian

Biblia Cornilescu
James 3
Readers: 22
Views: 22
Days ago: 1

Romanian
Romanian

Biblia Cornilescu
James 1
Readers: 22
Views: 22
Days ago: 3

Romanian
Romanian

Biblia Cornilescu
James 2
Readers: 17
Views: 17
Days ago: 2

Romanian
Romanian

Biblia Contemporana
1 Peter 3
Readers: 15
Views: 15
Days ago: 1

Romanian
Romanian

Biblia Contemporana
Genesis 1
Readers: 11
Views: 14
Days ago: 1

French
French

Louis Segond
Isaiah 59
Readers: 8
Views: 8
Days ago: 2

Romanian
Romanian

Biblia Ortodoxa
Esther 1
Readers: 7
Views: 7
Days ago: 2

French
French

Louis Segond
Psalms 61
Readers: 5
Views: 5
Days ago: 2

Finnish
Finnish

Pyha Raamattu 1992
Exodus 11
Readers: 4
Views: 4
Days ago: 2

French
French

Louis Segond
Psalms 101
Readers: 3
Views: 3
Days ago: 3

French
French

Louis Segond
Psalms 72
Readers: 2
Views: 2
Days ago: 3

 

Yesaya, Chapter 56

Bible Study - Yesaya 56 - Indonesian - ITB Terjemahan Baru - Web
 
 
 
Comment!       Comment Disqus!
  
1. Beginilah firman TUHAN: Taatilah hukum dan tegakkanlah keadilan, sebab sebentar lagi akan datang keselamatan yang dari pada-Ku, dan keadilan-Ku akan dinyatakan.
  
2. Berbahagialah orang yang melakukannya, dan anak manusia yang berpegang kepadanya: yang memelihara hari Sabat dan tidak menajiskannya, dan yang menahan diri dari setiap perbuatan jahat.
  
3. Janganlah orang asing yang menggabungkan diri kepada TUHAN berkata: "Sudah tentu TUHAN hendak memisahkan aku dari pada umat-Nya"; dan janganlah orang kebiri berkata: "Sesungguhnya, aku ini pohon yang kering."
  
4. Sebab beginilah firman TUHAN: "Kepada orang-orang kebiri yang memelihara hari-hari Sabat-Ku dan yang memilih apa yang Kukehendaki dan yang berpegang kepada perjanjian-Ku,
  
5. kepada mereka akan Kuberikan dalam rumah-Ku dan di lingkungan tembok-tembok kediaman-Ku suatu tanda peringatan dan nama itu lebih baik dari pada anak-anak lelaki dan perempuan ,suatu nama abadi yang tidak akan lenyap akan Kuberikan kepada mereka.
  
6. Dan orang-orang asing yang menggabungkan diri kepada TUHAN untuk melayani Dia, untuk mengasihi nama TUHAN dan untuk menjadi hamba-hamba-Nya, semuanya yang memelihara hari Sabat dan tidak menajiskannya, dan yang berpegang kepada perjanjian-Ku,
  
7. mereka akan Kubawa ke gunung-Ku yang kudus dan akan Kuberi kesukaan di rumah doa-Ku. Aku akan berkenan kepada korban-korban bakaran dan korban-korban sembelihan mereka yang dipersembahkan di atas mezbah-Ku, sebab rumah-Ku akan disebut rumah doa bagi segala bangsa.
  
8. Demikianlah firman Tuhan ALLAH yang menghimpun orang-orang Israel yang terbuang: Aku akan menghimpunkan orang kepadanya lagi sebagai tambahan kepada orang-orangnya yang telah terhimpun."
  
9. Hai segala binatang di padang, hai segala binatang di hutan, datanglah untuk makan!
  
10. Sebab pengawal-pengawal umat-Ku adalah orang-orang buta, mereka semua tidak tahu apa-apa; mereka semua adalah anjing-anjing bisu, tidak tahu menyalak; mereka berbaring melamun dan suka tidur saja;
  
11. anjing-anjing pelahap, yang tidak tahu kenyang. Dan orang-orang itulah gembala-gembala, yang tidak dapat mengerti! Mereka semua mengambil jalannya sendiri, masing-masing mengejar laba, tiada yang terkecuali.
  
12. "Datanglah," kata mereka, "aku akan mengambil anggur, baiklah kita minum arak banyak-banyak; besok akan sama seperti hari ini, dan lebih hebat lagi!"


Search in:
Terms:

Vote and Comment on Facebook:Recommend This Page:
Post on Facebook Add to your del.icio.us Digg this story StumbleUpon Twitter Google Plus Post on Tumblr Add to Reddit Pin this story Linkedin Google Bookmark Blogger
Insert Your Personal Insight:

Please do not make mean comments and follow the biblical and spiritual character of this forum. If, however unpleasant situations arise, we request to flag it to us in order to evaluate the situation.

Text source: This text is in the public domain, downloaded from http://www.unboundbible.org, compiled by biblephone2008@gmail.com.

This project is based on delivering free-of-charge the Word of the Lord in all the world by using electronic means. If you want to contact us, you can do this by writing to the following e-mail: bible-study.xyz@hotmail.com


SELECT VERSION

COMPARE WITH OTHER BIBLES


RECENT READ CHAPTERS
LAST DAYS


Romanian
Romanian

Biblia Contemporana
Genesis 1
Readers: 11
Views: 14
Days ago: 1

Romanian
Romanian

Biblia Contemporana
1 Peter 3
Readers: 15
Views: 15
Days ago: 1

Romanian
Romanian

Biblia Cornilescu
James 1
Readers: 22
Views: 22
Days ago: 3

Romanian
Romanian

Biblia Cornilescu
Hebrews 12
Readers: 83
Views: 135
Days ago: 3

Romanian
Romanian

Biblia Cornilescu
James 3
Readers: 22
Views: 22
Days ago: 1

Romanian
Romanian

Biblia Cornilescu
James 2
Readers: 17
Views: 17
Days ago: 2

French
French

Louis Segond
Isaiah 59
Readers: 8
Views: 8
Days ago: 2

Finnish
Finnish

Pyha Raamattu 1992
Jeremiah 24
Readers: 2
Views: 2
Days ago: 1

Romanian
Romanian

Biblia Cornilescu
Esther 1
Readers: 28
Views: 31
Days ago: 2

Finnish
Finnish

Pyha Raamattu 1992
Exodus 11
Readers: 4
Views: 4
Days ago: 2

French
French

Louis Segond
Psalms 101
Readers: 3
Views: 3
Days ago: 3

Romanian
Romanian

Biblia Cornilescu
Hebrews 13
Readers: 26
Views: 26
Days ago: 3

Romanian
Romanian

Biblia Ortodoxa
Esther 1
Readers: 7
Views: 7
Days ago: 2

French
French

Louis Segond
Psalms 61
Readers: 5
Views: 5
Days ago: 2

French
French

Louis Segond
Psalms 72
Readers: 2
Views: 2
Days ago: 3

Russian
Russian

Russian Synodal Bible 1917
Mark 8
Readers: 3
Views: 3
Days ago: 3